Skip to content Skip to left sidebar Skip to right sidebar Skip to footer

Bulan: September 2023

Wabup Lombok Utara Hadiri Maulid Nabi 

Wakil Bupati Lombok Utara Danny Karter Febrianto Ridawan, ST., M.Eng menghadiri undangan Maulid Nabi Muhammad SAW, yang diselenggarakan oleh Jama’ah Masjid Al Amin, Dusun Paok Gading Desa Gumantar( 29/9).Tampak hadir membersamai Wabup Danny, yakni Anggota DPRD KLU Nasrudin, S.Sos, Camat Kayangan, Siti Rukayah, S.Pt, Kapolsek Kayangan IPTU Gufron Subki, Kades Gumantar Japarti Serta undangan lainnya.

Read More

Bupati Djohan Saksikan Para Kades Se Kecamatan Tanjung Deklarasi Pilar 4 Dan 5 STBM

Sanitasi Total Berbasis Masyarakat (STBM) merupakan sebuah program pemerintah melalui Kementerian Kesehatan RI untuk tetap menjaga kebersihan lingkungan tempat tinggal masyarakat melalui 5 pilar STBM. Di KLU sendiri setelah pada awal tahun sebelumnya sukses mendeklarasikan pilar 1 sampai 3 pada tahun 2023 kembali melanjutkan dengan Pilar ke-4 dan ke-5 di delapan desa di Kecamatan Tanjung (27/9).

Read More

Eksekutif Dan Legislatif Sepakati Perubahan APBD KLU Tahun 2023 

Wakil Bupati Lombok Utara Karter Febrianto Ridawan, ST.,M.Eng mengahadiri Rapat Paripurna DPRD KLU dengan agenda penyampaian laporan Badan Anggaran dan Pendapat Akhir fraksi dewan terhadap Rancangan Perubahan APBD Tahun anggaran 2023, berlangsung di Ruang Sidang(25/9). Tampak hadir juga para perwakilan anggota Forkopimda KLU, para kepala PD, Direktur Bank NTB Syariah Cabang Tanjung, Umarta, SH serta undangan lainnya.

Read More

Bupati Lombok Utara Terima Silaturahmi  21 Anggota Komcad

Komponen Cadangan (Komcad) yang merupakan salah satu program sukarela bertujuan untuk memperkuat dan memperbesar kekuatan TNI sesuai amanat Undang-undang nomor 23 tahun 2019. Dimana sebelumnya sebanyak 21 orang dari Kabupaten Lombok Utara berhasil lulus untuk mengikuti Latsarmil Komcad TA 2023 dan bergabung bersama 500 orang dari Tiga Provinsi yakni Bali, NTB dan NTT, setelah kembalinya dari pelatihan para Komcad ini melakukan silaturahmi dengan pemerintah daerah yang di terima langsung oleh Bupati Lombok Utara H. Djohan Sjamsu,SH. Bertempat di Aula Kantor bupati (25/9). Hadir juga Dandim 1606 Mataram Letkol Arm Muh. Saifudin Khoiruzzamani, S.Sos.,M.Han, Pabung Dandim 1606 Mataram Letkol Ibnu Haban, Kepala Badan Kesbangpol H. Moh Muldani, S.Sos., MM.

Read More

Turnamen Sepak Bola  U-10 dan U-12  Parus Paras  Paros Cup IV Ditutup Wakil Bupati Lombok Utara

Turnamen sepak bola U-10 dan U-12 Parus Paras Paros Cup IV se Kecamatan Tahun 2023 yang berlangsung di Lapangan Tioq Tata Tunaq Tanjung resmi di tutup Wakil Bupati Lombok Utara Danny Karter Febrianto Ridawan,ST., M.Eng (23/9). Tampak hadir juga Ketua KONI KLU H. Lalu Rodi Karyawan, M.Pd,Ketau Askab PSSI KLU H.R Nuna Abridi, S.IP, Sekdis Dinas Sosial PP dan PA Wardoyo, S.Pd, Kapolsek Tanjung AKP. Remanto, SH, Sekdis Dikbudpora KLU Efendi M.Pd serta undangan lainnya.

Read More